Turut Ramaikan Milad UAD ke-64, Prodi Teknologi Pangan UAD Gelar Pameran Produk Unggulan dan Sukseskan Event “Sehari Menjadi Dahlan Muda”
Dalam rangka milad UAD ke-64, Prodi Teknologi Pangan (TP) turut mengikuti Faculty Exhibition yang memamerkan produk-produk unggulan mahasiswa/mahasiswa Teknologi Pangan. Kegiatan pameran ini dilakukan selama 3 hari pada tanggal 9 – 11 Desember 2024 di Universitas Ahmad Dahlan. Kegiatan ini juga dihadiri oleh Safinta Nurindra Rahmadhia, S.Si., M.Sc., Dr. Nurul Hidayah, S.Si., dan Dr. Aprilia […]